PT.Meroke Tetap Jaya

Adalah perusahaan swasta Nasional yang bergerak di bidang distribusi dan perdagangan pupuk di seluruh wilayah Indonesia sejak tahun 1953. Produk unggulan kami adalah NPK Mutiara. Terdapat beragam jenis pupuk untuk segala kebutuhan pertanian. Pelajari lebih lanjut mengenai NPK Mutiara pada website berikut.

Image Description
Image Description
Image Description
Image Description
Image Description
Image Description
Image Description

Overview

PT. Meroke Tetap Jaya adalah perusahaan swasta Nasional yang bergerak dibidang distribusi dan perdagangan pupuk di seluruh wilayah Indonesia sejak tahun 1953. Dengan kepercayaan mitra dari dalam dan luar negeri serta dukungan manajemen, karyawan dan kinerja yang baik, perusahaan dapat berkembang dengan pesat dan sehat.

PT. Meroke Tetap Jaya sudah memasarkan lebih dari 30 jenis produk pupuk tunggal, pupuk majemuk dan pupuk larut air yang dipakai pada pertanian tanaman pangan, hortikultura, perkebunan, sistem ditabur, disemprot ke daun, dan sistem fertigasi/hidroponik. Dalam menjalankan bisnis di sektor pertanian, PT. Meroke Tetap Jaya memiliki moto, “Mutu adalah Prioritas Utama Kami”. Moto tersebut digunakan perusahaan untuk menjalankan bisnis secara konsisten dan inovatif hingga saat ini.

PT. Meroke Tetap Jaya juga mendukung industri dan usaha pertanian di Indonesia, dengan menghadirkan produk-produk berkualitas dan merek terpercaya. Sehingga pengguna produk-produk PT. Meroke Tetap Jaya dalam pemakaian pupuk dapat secara hemat, tepat guna, tepat waktu, tepat cara dan tepat formula. Dan, pemberian unsur hara dapat dilakukan secara efisien dan efektif sesuai dengan kebutuhan tanaman.

Produk

Kenali Lebih Jauh Tentang
Produk NPK Mutiara

Aplikasi Petani Cerdas Solusi Untuk Petani Cerdas

Image Description

Informasi Pertanian Dalam Genggamanmu

  • 1

    Brosur produk & lokasi distributor

    Berbagai pilihan produk kami yang sesuai kebutuhan Anda serta lokasi distributor terdekat di wilayah Anda.

  • 2

    Artikel & video pertanian

    Edukasi mengenai nutrisi yang dibutuhkan tanaman serta perhitungan defisiensi hara.

Temukan di Google Play